Khasiat penting Buah Kelapa bagi Tubuh

Banyak sekali tumbuhan tumbuhan yang bisa kita manfaatkan.Entah itu digunakan untuk memenuhi kebutuhan perut atau bahkan bisa kita gunakan sebagai obat alami. Ada banyak sekali buah buahan yang bisa kita jadikan sebagai alternatif dari sebuah obat. Menjadikan buah sebagai obat yang alami akan lebih ampuh dalam urusan penyembuhan dan tentunya tidak ada efek sampingnya. Keuntungan dari menjadikan buah sebagai penangkal atau penyembuhan penyakit adalah harganya yang relatif sangat murah. Maka dari itu, semua orang pastinya bisa membelinya dengan harga murah tanpa membeli obat yang mahal.

Salah satu buah yang bisa kita jadikan sebagai penangkal dan penyembuhan penyakit adalah Kelapa. Buah kelapa sendiri mempunyai ribuan manfaat. Maka dari itu, pohon kelapa di juluki sebagai pohon "Seribu Manfaat" Mulai dari daunnya, batangnya, akarnya, buahnya bisa kita olah demikian lanjut. Kali ini mengenai buah kelapa. Buah kelapa sendiri sangat mudah untuk di temukan, dan tentu saja banyak sekali manfaat manfaat yang terkandung dalam buah kelapa ini sendiri. Tentunya manfaat manfaat tersebut sangat guna bagi tubuh. Berikut ini adalah Khasiat Buah Kelapa bagi Tubuh.

1.Air Kelapa berguna sebagai Penetralisir Racun Racun pada Tubuh.
Ini merupakan salah satu khasiat yang paling utama dari buah kelapa. Buah kelapa bisa kita jadikan sebagai anti racun dan bahkan mampu menetralkan racun pada tubuh. Hal ini dikarenakan air buah kelapa mengandung Tanin dan Antidotum yang berfungsi sebagai penetral racun. Kadar dari kandungan tersebut juga sangatlah besar jadi anda tak perlu ragu lagi dengan air kelapa ini.

2.Air Kelapa berfungsi sebagai Anti Dehidrasi.
Salah satu manfaat dan khasiat dari buah kelapa bagi tubuh adalah sebagai anti dehidrasi. Hal ini dikarenakan dalam air kelapa banyak mengandung elektrolit yang dapat mengganti elektrolit pada tubuh yang hilang. Maka dari itu, kami sangat menyarankan untuk anda meminum air kelapa ini setelah beraktivitas. Hal ini dilakukan karena agar menjaga kandungan cairan pada tubuh anda. Dan juga di dalam air kelapa terdapat potasium yang berguna untuk menjaga tekanan air pada darah dan sel tubuh.

3.Menjaga system Imun pada Tubuh.
Menjaga system imun merupakan salah satu manfaat ynag paling penting di dalam air kelapa. Air kelapa dapat menjaga system imun pada tubuh kita, mulai dari virus, anti bakteri, anti jamur dan lain lain. Bukan hanya sebagai penangkal dari virus, bakteri dan lain lain. Namun air kelapa juga bermanfaat sebagai pembunuh virus dan bakteri. Dengan meminum air kelapa secara rutin, kita sudah bisa menjaga system imun pada tubuh kita agar selalu fit. Dan tenunya, terhindar dari berbagai macam penyakit.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »