Macam Macam Manfaat Air Hangat

Air merupakan salah satu sumber kehidupan manusia. Tanpa adanya air, manusia tidak akan bisa bertahan hidup. Air meruakan komponen yang sangat penting dalam kehidupan, semua yang hidup pasti membutuhkan air ini. Untuk mendapatkan air yang segar, kita bisa menemuinya di sumber mata air. Sebenarnya banyak sekali manfaat manfaat dari air ini sendiri, bukan hanya menyehatkan bagi tubuh namun air ini bisa di jadikan obat alami yang terbukti ampuh.

Ada 2 jenis macam air yang kita kenal yang pertama adalah Air Hangat dan Air Dingin. Masing masing dari jenis tersebut mempunyai keunggulannya masing masing. Salah satunya adalah pada Air Hangat. Air hangat dapat kita gunakan sebagai obat alternatif yang cocok bagi tubuh kita. Tentunya, air tidak memiliki efek samping, dan juga air hangat dapat kita temui ketika kita memasak air. Apa saja manfaat manfaat air hangat? berikut ini penjelasannya.

1.Air Hangat dapat Meredakan rasa Nyeri.
Ini merupakan alternatif pengobatan jika badan anda terasa nyeri. Apabila anda terasa nyeri setelah pulang melakukan aktifitas, saya sarankan untuk mandi dengan air hangat. Mengapa demikian? karena air hangat di nilai sangat efektif dalam menyembuhkan berbagai rasa nyeri pada tubuh. Rasa hangat dari air tersebut membuat badan kita menjadi lebih rileks dan bertenaga kembali.

2.Merupakan Langkah terbaik Untuk Diet.
Orang orang di jaman sekarang tampaknya sedang berlomba lomba untuk memperbaiki postur tubuhnya, hal ini terjadi terutama pada kaum Hawa. Yaa tak lain dan tak bukan adalah Diet. Diet merupakan cara untuk memperbaiki berat pada tubuh yang mulannya Gemuk menjadi lebih Kurus. Banyak sekali sudah cara cara yang di ambil untuk melakukan Diet ini. Namun ada cara yang sangat efektif untuk menurunkan berat badan, salah satunya adalah dengan cara Meminum Air Hangat. Dengan meminum air hangat, tubuh akan kehilangan lemak karena terbakar dengan air hangat tersebut. Tak heran jika kita setelah minum air hangat tubuh kita akan banyak mengeluarkan keringat. Maka dari itu, minum air hangat ini tidak ada salahnya dan tentunya tidak ada efek samping.

3. Air Hangat bermanfaat untuk Menghilangkan rasa Kantuk.
Jika anda gemar begadang dan sering tidur hingga larut malam. Tak khayal jika anda keesokan harinya akan merasa sangat ngantuk. Yaa rasa kantuk sendiri muncul karena tidur anda tidak berkualitas. Semisal seperti tidur terlalu malam, dan lain sebagainnya. Nah, jika anda tidak ingin di hantui rasa kantuk ketika keesokan harinya yang perlu anda lakukan adalah Meminum segelas Air Hangat ketika di pagi hari. Air Hangat sendiri dapat meredakan rasa kantuk. Dan sebagai alternatif pengganti kopi.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »